Serial Bimbingan & Penyuluhan Islam: menampilkan beberapa nasehat dan bimbingan islam yang berkaitan dengan amalan-amalan yang dilakukan dibulan ramadhan serta keutamaan bulan tersebut, dan beribadah padanya seperti puasa, shalat tarawih dan menunaikan umrah ke baitullah.
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Pada dasarnya semua utusan Allah yaitu para nabi dan rasul membawa pesan yang sama yaitu mengesakan Allah semata, tidak ada yang berhak disembah kecuali Allah. Inilah yang hendak disampaikan dalam buku kecil ini. Diungkapkan pula kerancuan berpikir umat Nasrani saat ini yang menyatakan bahwa Tuhan itu ada tiga.
Author: Naji Ibrahim Al 'Arjaf
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: http://www.abctruth.net
Menjelaskan tentang sarana-sarana yang bisa ditempuh leh setiap orang yang mendambakan kehidupan yang bahagia baik didunia maupun di akhirat, diantaranya seperti Iman dan beramal Saleh, Berbuat baik kepada sesama makhluk, Sibuk dengan.
Author: Abdurrahman As Sa'dy
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammad Saefuddin Siftisy
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Source: http://www.islamhouse.com/p/1546
Buku ini berisi beberapa nasihat yang ditujukan kepada setiap muslim dan muslimah tentang berbagai hal dalam kehidupan yang mungkin dialami atau dirasakan setiap kita agar hidup senantiasa dalam jalan yang diridhoi oleh Allah subhanahu wa ta'ala.
Author: Abdullah Haidar
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini menjelaskan tentang pentingnya membentengi diri dari godaan syetan atau penyakit ain dengan mengamalkan doa-doa yang telah diajarkan oleh Rasulullah saw agar hidup menjadi tenang. Pada buku kecil ini disebutkan tentang wirid-wirid harian, terbatas pada wirid-wirid yang berdasarkan pada hadits shahih dan pengaruh positifnya berdasar pada pengalaman yang berulang-ulang.
Author: Abdullah Muhammad Al-Sadhan
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku yang menjelaskan tentang sejarah hidup Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) dari sejak lahir hingga wafat, bahkan disebutkan tentang keadaan bangsa arab sebelum masa kenabian beliau dan perjuangan dakwah yang beliau baik dakwah secara sembunyi-sembunyi maupun terang-terangan.
Author: Shafiyurrahman Al-Mubarakfury
Reveiwers: Mohammad Lathif
Translators: Abdullah Haidar
Publisher: Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Daerah Sulthanah- Riyadh